Tanggal 18 Jnuari 2013 adalah ulangtahun kakak kedua saya, Layla Rahmadiana Yusuf, yang saat ini berusia 19 tahun. Seperti biasa, jika ada yang ulangtahun, kami sekeluarga akan berkumpul dan makan bersama. Tapi saat itu, kami merayakan ulangtahun mbak Elha satu hari setelah hari ulangtahunnya. Ingin mencoba suasanan tempat makan yang baru, dan pilihan jatuh kepada The Westlake Resto. Tempat yang sangat recommended, bisa dilihat dari perkiran yang penuh dan bangunan yang unik dan luas, terasa nyaman saat berada di tempat tersebut.
|
Kakak kedua saya :) |
|
Kedua orang tua saya <3 |
|
Keluarga saya <3<3 |
|
|
Saya :) |
|
Komentar
Posting Komentar